Jumat, 02 Oktober 2015

Kawasaki KS125

Tahun 1974 Kawasaki pernah meuncurkan motor trail enduronya yang sebenarnya turut meramaikan dunia motor trail yang bersaing dengan Honda XL 125, Yamaha DT 125 Enduro serta Suzuki TS 100. Sayangnya pertarungan ke empatmotor trail ini bukan di Indonesia, tapi terjadi di luar Indonesia sana.
Kawasaki KS125 juga merupakan motor tangguh, tapi tidak pernah masuk ke Indonesia, sehingga di Indonesia motor ini tidak dikenal.

Spesifikasi:
: Kawasaki 125 KS
: 1974
Category: Enduro / offroad

Kawasaki KS125
Mesin: 2-stroke, single cylinder
Displacement: 125 cc
max power: 13.00 hp (9.5 kW)) @ 6500 rpm

Top speed: 110.0 km/h
Rasio Compresi: 7.0 : 1
Bore x stroke: 56.0 x 50.6 mm (2.2 x 2.0 inches)
Fuel control: Rotary valves
Cooling system: Air
Transmisi: 6-speed
Transmission type: final drive: Chain

Berat: 97 kg
Fuel capacity: 7.5 liter

Chassis, suspension, brakes and wheels
Ban:
- depan: 2.75-21"
- belakang: 3.00-18"
Rem:
- depan: Expanding brake
- belakang: Expanding brake

Gallery

Kawasaki KS125
Brochure
(pic: onlytruecars.com)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar